Membasmi Semut Pada Tanaman
Cara Ampuh Dan Cepat Dalam Mengatasi Semut Pada Tanaman Secara Alami Tanpa Efek Samping
Membasmi Semut Pada Tanaman .- Semut merupakan salah satu jenis serangga yang sering dijumpai dan paling dekat dserta tidak jarang hidup berdampingan bersama manusia. Biasanya keberadaan semut dapat dijumpai dimana-mana, baik di rumah, di pekarangan, di kebuh, di lahan pertanian, hingga berada di tanaman.
Walaupun memang cukup mengganggu, sebenarnya semut tidak membahayakan tanaman di dalam pot. Semut tertarik dengan kotoran manis yang ditinggalkan oleh beberapa hama lain yang ada di dalam tanah, misalnya kutu daun dan kutu putih. Semut api suka membuat sarang di tanaman dalam pot dan bersembunyi di daun tanaman.
Cara alami yang dapat di gunakan dalam mengatasi semut secara alami diantaranya yaitu :
- Menggunakan buah mentimun
- Menggunakan sabun
- Menggunakan boraks
- Menggunakan cuka
- Menggunakan Bubuk kopi
- Menggunakan Jus lemon
- Menggunakan Tanah diatom
- Menggunakan bubuk lada
- Menggunakan garam dapur
Obat Alami Membasmi Semut Pada Tanaman PHEFOC HCS
Membasmi Semut Pada Tanaman .- Kini dalam membantu mengatasi semut yang sering timbul pada tanaman secara alami dengan menggunakan PHEFOC HCS sebagai solusi alami dalam mengatasi nya .PHEFOC HCS merupakan sebuah pestisida organik yang terbuat dari bahan alami pilihan , di mana phefoc hcs di buat dengan menggunakan bahan - bahan yang aman untuk di gunakan untuk tanaman .
Pembasmi organik terbaik terhadap hama tanaman, gulma, bakteri tanah dan jamur selain untuk memaksimalkan hasil dari budidaya tanaman Anda juga dapat menghemat biaya selama perawatan penanaman hingga masa panen.
PHEFOC HCS memiliki manfaat yang diantaranya yaitu :
1. Membasmi hama tanaman seperti wereng, serangga, ulat, dll.2. Membasmi jamur pada tanaman, buah, daun, dan batang.
3. Mempercepat pertumbuhan tanaman.
4. Memulihkan tanaman dari serangan bakteri tanah (sundep).
5. Membasmi gulma.
6. Memaksimalkan proses pembuahan sehingga hasil panen lebih produktif.Membasmi Semut Pada Tanaman
Cara Penggunaan PHEFOC HCS
JENIS
TANAMAN |
TAKARAN
|
Padi
|
8 tutup botol dengan 14 liter air
|
Buah
|
8 tutup botol dengan 14 liter air
|
Sayur
|
6 tutup botol dengan 14 liter air
|
Tembakau
|
6 tutup botol dengan 14 liter air
|
Catatan:
- PHEFOC HCS Pestisida akan tepat bila
digunakan pada tanaman yang selesai masa pemupukan. - PHEFOC HCS bisa dicampur dan aman
dengan pupuk organik pada saat penyemprotan - PHEFOC HCS dapat ditambahkan ke dalam
pestisida nabati tambahan buatan sendiri sehingga bisa disebut PHEFOC Plus
(PHEFOC +) agar daya kerjanya lebih ampuh